Ini adalah brand dari Forum Mahasiswa Bidikmisi Universitas Negeri Malang (FORMADIKSI UM).
Berikut ini alasan terbentuknya brand "FORMADIKSI UNIVERSITAS NEGERI MALANG" :
1. Bagian tengah terdapat sebagian dari logo UM. Itu meruakan bunga teratai yang telah kuncup dan akan berkembang menjadi bunga yang indah. Di bawah terdapat bintang yang bertanda ketuhanan yang maha Esa.
2. UNIVERSITAS NEGERI MALANG Menggunakan type font dari brand "The Learning University" (Arial Rounded).
3. Warna hijau dan type font "FORMADIKSI" seperti warna dan type font logo "Bidik Misi" pertama kali.
4. Sepenggal gambar mahasiswa memakai topi toga & membawa ijazah berwarna biru yang menggambarkan kesuksesan.
5. Komposisi brand ini menyesuaikan logo bidik misi terbaru.
6. FORMADIKSI merupakan singkatan dari Forum Mahasiswa Bidikmisi.
By : Dhuha Design
Tidak ada komentar:
Posting Komentar